Surah Yasin Ayat 29

Daftar Isi:
  1. Arab
  2. Latin / Transliterasi
  3. Terjemahan / Arti
  4. Tafsir

إِن كَانَتْ إِلَّا صَيْحَةً وَاحِدَةً فَإِذَا هُمْ خَامِدُونَ

In kaanat illaa saihatanw waahidatan fa-izaa hum khaamidoon

Terjemahan / Arti

Tidak ada siksaan terhadap mereka melainkan dengan satu teriakan saja; maka seketika itu mereka mati.

Tafsir

Selanjutnya (Yasin:30)